Minggu, 09 Agustus 2015

TATACARA BETERNAK CACING

TATA CARA BUDIDAYA CACING YANG PERLU DI PERSIAPKAN
1. Siapkan tempat
2. siapkan media cacing
3. siapkan bibit cacing dengan cara membeli bibit di peternak terdekat
4. tebar bibit 
5. siapkan alat alat untuk mengusir serangga

mari kita bahas awal persipan
1. siapkan tempat, yang dimaksud menyiapkan tempat adalah kita mencari tempat yang strategis antara lain di lingkungan yang sepi, jauh dari jalan raya

apabila budidaya cacing dekat dengan jalan raya maka cacing akan tersa bising dan cacing akan mudah stress.
tempat tempat sepi seperti ini sangat cocok apabila di pakai untuk budidaya cacing.

2. menyiapkan media cacing

- siapkan limbah baglog jamur
kemudian fermentasi seperti pada gambar
selama kurang lebih 3-4 hari
yang berfungsi untuk mencegah hama seperti pada gambar

apabila media sudah siap seperti pada gambar
berarti media cacing sudah siap

3. menyiapkan bibit cacing


4. proses penebaran bibit

tebar  secara merata bibit cacing kedalam media 
tunggu sampai 24 jam, apabila cacing betah didalam media berati cacing cocok tinggal di dalam media tersebut, tapi apabila cacing kabur dari media tersebut anda harus segera mengganti media baru.

5. alat alat untuk mengusir HAMA


Taruhlah oli di bawah kaki rak

6. proses pemanenan cacing

buat gundukan tanah seperti pada gambar,kemudian ambil media sekit demi sedikit, kemudian akan menjadi seperti pada gambar di bawah

untuk pemesanan bibit cacing hubungi :
kami juga melayani pemesanan berbagai macam jenis cacing baik skala besar ataupun skala kecil.

1 komentar: